Idola dan fans |
ADA dua sosok di foto ini. Pertama adalah Trinity yang tersohor dengan petualangannya di banyak negera. Kedua, istriku, Dwiagustriani, yang baru memulai merencanakan perjalanannya sendiri. Dua sosok dengan obsesi sensiri-sendiri. Trinity telah menjejakkan kakinya di banyak tempat, namun masih gtetap berobsesi ke banyak tempat. Namun Dwi juga memiliki hasrat sama dan kelak akan mewujudkan mimpinya. Yang satu adalah seorang idola, satunya lagi seorang pengagum.
Seberapa sering anda berfoto dengan idola anda?
0 komentar:
Posting Komentar