SEBULAN ini saya sangat produktif menulis
di Kompasiana. Sengaja saya perbanyak menulis di kanal blog ini demi untuk
berinteraksi dengan banyak orang. Yang saya rasakan, Kompasiana terus tumbuh.
Banyak penulis di awal-awal yang kemudian menghilang. Hanya sedikit yang
kemudian bertahan. Mungkin, banyak dari Kompasianer senior yang kemudian
menjajal bidang lain. Entah. Setidaknya, saya bisa kembali menjalin pertemanan
dengan beberapa sahabat baru di kanal blog terbesar itu. Berikut, beberapa
tulisan yang jadi headline selama dua bulan ini.
Jurnalisme Makna ala Pepih Nugraha
Penulis, Peneliti, dan Pencatat Kehidupan
Zaskia Gotik, Potret Sosial Kita
Inspirasi Vicky Prasetyo
0 komentar:
Posting Komentar